Terkadang setiap insan sulit untuk bersyukur atas apa yang sudah didapatkan, sehingga selalu merasa kurang. Figur yang diciptakan pada lukisan layaknya sedang merasa insecure atas prestasi atau pencapaian dikarenakan melihat rekan sejawat yang memiliki pencapaian lebih banyak dibanding dirinya, padahal jika dilihat pencapaian per-individu, setiap orang memiliki pencapaiannya masing-masing, namun rasa insecure tetap tercipta karena adanya suatu perbandingan dan imajinasi yang kurang baik.By Arinandra Pribio Setiadi